Wednesday, April 27, 2011

Macam-macam Metode Pengalamatan

  • Three address adalah menetapkan dua operand dan memberikan alamat selanjutnya untuk hasil operasi tersebut.
  • Two address adalah memtukan alamat dari dua operand, hasil dari suatu operasi penambahan akan mengganti salah satu dari dua operand tersebut.
  • One and half address adalah satu operand disangga dalam register atau akumulator khusus yang sebelumnya telah dijemput dan ditempatkan disana.
  • Zero address adalah suatu operasi aritmatika menggunakan satu dari pada yang paling atas dari operasi.
  • Absolute addressing adalah melompat atau memanggil alamat yang dituju dengan menyatakan lokasi alamatnya secara langsung (tidak menggunakan offset).
  • Direct addressing adalah mengakses sebuah lokasi memori secara langsung dengan alamatnya.
  • Indirect addressing adalah proses mengakses alamat secara tidak langsung .

No comments: